Kawasaki Z800 ini tergolong sebagai motor gede atau moge karena mesin yang terpasang 800cc. Selain itu motor Kawasaki Z 800 memiliki berat 229kg membuat bobot motor stabil di kecepatan tinggi. Pecinta motor model besar ini tentunya banyak mencari berapa harga baru Kawasaki Z800 maupun bekas update terbaru dan terkini saat sekarang.
Motor Sport Kawasaki Z800 sangat banyak disukai oleh yang suka memecut kecepatan di jalanan. Tampilan garang nan gagah membuat sebagian orang menikmati sensasi mengendarai motor gede di jalan Raya sehingga walau harga cukup tinggi Kawasaki Z 800 selalu diburu pecintanya.
Sebelum melakukan traksaksi pembelian motor Kawasaki Z800 yang disukai di showroom ataupun dealer motor seken disarankan mengetahui terlebih dahulu detail barang yang akan dibeli. Setelah itu tentu anda akan mengetahui kisaran harga pantas standar harga jual termurah Kawasaki Z800.
Pricelist daftar harga Kawasaki Z800 baru dan bekas tahun 2016, 2017.
Motor Sport Kawasaki Z800 sangat banyak disukai oleh yang suka memecut kecepatan di jalanan. Tampilan garang nan gagah membuat sebagian orang menikmati sensasi mengendarai motor gede di jalan Raya sehingga walau harga cukup tinggi Kawasaki Z 800 selalu diburu pecintanya.
Sebelum melakukan traksaksi pembelian motor Kawasaki Z800 yang disukai di showroom ataupun dealer motor seken disarankan mengetahui terlebih dahulu detail barang yang akan dibeli. Setelah itu tentu anda akan mengetahui kisaran harga pantas standar harga jual termurah Kawasaki Z800.
Pricelist daftar harga Kawasaki Z800 baru dan bekas tahun 2016, 2017.
- Harga Kawasaki Z800 baru : Rp 212.000.000 (OTR Jabodetabek) Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi.
- Harga KAWASAKI Z800 bekas Rp.175.000.000,- IDR
Mesin berkapasitas 806 cc Liquid-cooled, 4 stroke in-Line Four, DOHC, 16 valves dengan system asupan bahan bakar fuel injeksi. Dari mesin yang disandingkan dengan enam percepatan ini, Motor New Kawasaki Z800 mampu memuntahkan tenaga mencapai 83.0 kW {113 PS} pada 10.200 rpm dan torsi 83.0 N.m {8.5 kgf.m} pada 8000 rpm. Kawasaki menawarkan New Kawasaki Z800 dengan dua pilihan warna yaitu Hijau dan Putih.
Tipe Mesin: Liquid-cooled, 4 stroke in-Line Four
Maksimum Power : 83.0 kW {113 PS} / 10.200 rpm
Torsi Maksimum : 83.0 N.m {8.5 kgf.m} / 8000 rpm
Valve System : DOHC, 16 valves
Sistem Bahan Bakar : Fuel Injection 34mmx4 (Mikuni), with dual throttle valves
Sistem Pengapian : Digital
Suspensi Depan : 41mm inverted fork, dapat diatur tingkat redamnya.
Suspensi Belakang : Bottom-Link Uni-Trak, gas charged shock with piggy-back reservoir and stepless rebound damping
Rem Depan : Dual Semi Floating 310mm petal disc
Rem Belakang : Single 250 mm petal disc
Panjang x Lebar x Tinggi : 2.100 mm x 800 mm x 1.050 mm
Berat : 229 kg
Kapasitas Bensin : 17 litres
Trail : 98 mm
Jumlah Transmisi : 6 - Speed return
Primary Reduction Ratio : 1.714 (84/49)
Kopling : Wet multi-disc manual
Demikian informasi mengenai harga jual dan penjelasan spesifikasi kawasaki z800 yang dijual. Selain itu barangkali bermanfaat untuk pencarian lain seperti kawasaki z800 bekas, kawasaki z800 seken, kawasaki z800 indonesia, jual kawasaki z800, cari kawasaki z800, info kawasaki z800, kawasaki z800 owner, kawasaki z800 murah, lapak kawasaki z800. Semoga bermanfaat.